Bambu Songgo Langit Buah Karya Semesta Tanpa Batas |

Bambu Songgo Langit Buah Karya Semesta Tanpa Batas

By

Gugat.id, Gunungkidul, – Konon katanya para pendahulu, Bambu Songgo Langit disimbolkan sebagai simbolisasi yang dikaitkan dengan Sosok Kepemimpinan, seperti dalam usaha, atau dalam keluarga.

Menurut Mbah Gotin (39) warga Dusun Jragum, RT 05/17, Ngeposari, Semanu, Gunungkidul, yang mempunyai bambu tersebut, ketika di wawancarai tim media online gugat.id mengatakan bahwa Bambu Songgo Langit adalah bambu yang antik, unik dan hasil alam tanpa batas.


Baca juga : Terjatuh Saat Memetik Kelapa, Ngatiyo Meninggal Dunia


Berbicara tentang filosofi Bambu Songgo Langit, Mbah Gotin mengatakan bambu tersebut menggambarkan arti tentang “URIP NENG DONYO” (Hidup Di Dunia).

Ojo Lali Rino Kelawan Bengi Dedongo, Nyenyuwun Marang Gosti Allah, Karono Manungso Bisone Dongo Lan Upoyo, Ngreko Lan Njongko, Ananging Sing Kang Paring Penentu Iku Gosti Allah,” Tuturnya (22/01/2022).

Tapi percaya atau tidaknya, kita kembalikan lagi kepada keyakinan kita masing-masing, ini hanya sekedar belajar bersama tentang filosofi Bambu Songgo Langit.

Semoga bermanfaat


Dede_gugat ID

Leave a Comment

Your email address will not be published.

You may also like

Hot News

Instagram
WhatsApp
Tiktok
error: Content is protected !!