Seorang Kakek Ditemukan Tak Bernyawa di Ladang |

Seorang Kakek Ditemukan Tak Bernyawa di Ladang

By

Girisubo, (Gugat.ID) Sarto Utomo (70) Warga Desa Pendowo, Rt 03 Rw 06, Kalurahan Jepitu, Kapanewon Girisubo, Gunungkidul di temukan meninggal dunia di ladang di wilayah Dusun Pendowo, Jepitu, Girisubo, Gunungkidul tempat ia bekerja. Pada hadi Rabu, (12/01/2022).

Koordinator SAR Wilayah Operasi l, Sunu Handoko Bayu Sagara mengatakan kejadian tersebut diketahui oleh istri korban, Warni (70) sekitar pukul 10.00 Wib keladang untuk membawakan makanan Korban yang sedang menginap dan bekerja di ladangnya.


Baca Juga : Salah Satu Jalan Menuju Wisata Telaga Jonge Rusak Parah


Setelah sampai di lokasi, Warni langsung merebus air untuk diminum dan mengira korban sedang mencari pakan ternak. Karena tak kunjung datang, Warni mencari korban di ketempat tidur yg terletak diatas dekat atap.

Ternyata disana korban terbaring yang dikira tidur, dan dibangunkan tapi tidak bangun juga. Kemudian Warni mengabari Kalimin (47) untuk membantu membangunkan korban.


Baca juga : Vaksinasi Booster Diberikan Secara Gratis Untuk Masyarakat Indonesia


Kalimin mencoba memanggil dan meraba denyut nadi korban ternyata Sarto Utomo sudah meinggal dunia. ” Tuturnya.

Kemudian dilakukannya evakuasi kepada Korban dan dibawanya ke rumah duka dan dilanjutkan melakukan visum oleh Polsek dan Puskesmas.

Dede_gugat ID

Leave a Comment

Your email address will not be published.

You may also like

Hot News

Instagram
WhatsApp
Tiktok
error: Content is protected !!