HUT RSUD Wonosari Ke 73, H. Sunaryanto : Tetap Tingkatkan Pelayanan |

HUT RSUD Wonosari Ke 73, H. Sunaryanto : Tetap Tingkatkan Pelayanan

By


Wonosari, (Gugat.ID) Bertempat di gedung IGD RSUD Wonosari elah di laksanakan kegiatan Peringatan hari jadi RSUD Wonosari yang ke-73 dan Peresmian Gedung Bersalin RSUD Wonosari, dengan tema RSUD WONOSARI BANGKIT, DAN TUMBUH, pada hari Rabu, (19/01/2022).

Bupati Gunungkidul, H. Sunaryanta dalam sambutannya mengucapkan selamat dan sukses kepada keluarga besar RSUD Wonosari yang memasuki usia 73 Tahun dalam mengapdi dan melayani masyarakat di bidang kesehatan.


Baca juga : kasus Omicron Naik di Indonesia, Jokowi : Tetap Waspada Tapi Jangan Menimbulkan Kepanikan


Saya mengucapkan apresiasi kepada RSUD Wonosari yang terus berbenah dan mengupayakan peningkatan kualitas dan kapasitas sarana prasarana pendukung seperti dibangunnya Gedung Bersalin RSUD Wonosari tersebut. ” Tuturnya.

H. Sunaryanta juga berharap melalui tema ini, ada motifasi yang kuat untuk menjadi mitra yang saalung mendukung dalam mewujudkan tanggung jawab layanan kesehatan.


Baca Juga : Bejad, Ayah Kandung Cabuli Anaknya Sendiri


Saya berharap RSUD Wonosari tidak hanya berfokus pada layanan yang bersifat kuratif, dan rehabilitatif, tetapi juga terlibat dalam Promotif dan Edukatif tentang perilaku hidup sehat bagi Masyarakat Kabupaten Gunungkidul. ” Imbuhnya.

Selamat melayani dan mengabdi demi terwujudnya masyarakat Gunungkidul yang sehat dan sejahtera.


dede_gugat ID

Leave a Comment

Your email address will not be published.

You may also like

Hot News

Instagram
WhatsApp
Tiktok
error: Content is protected !!